Cara Pemberian Oksigen Pada Anak
Oksigen bisa diberikan dengan menggunakan nasal prongs, kateter nasal, atau masker.
1. Nasal prongs (kanul hidung)
- Letakkan nasal prongs pada lubang hidung dan difiksasi dengan plester.
nasal kanul sumber: pelayanan kesehatan anak di RS |
2. Kateter nasal
- Gunakan kateter nasal nomor 8 FG.
- Ukur jarak dari lubang hidung ke ujung alis mata bagian dalam.
- Masukkan kateter ke dalam lubang hidung sampai sedalam ukuran tersebut.
- Fiksasi dengan menggunakan plester.
kateter nasal sumber: pelayanan kesehatan di RS |
Mulai alirkan oksigen 1/2 - 4 L/menitbergantung pada usia pasien.
Bila anak masih tetap tidak bernapas atau bernapas tetapi tidak adekuat setelah penatalaksanaan jalan napas di atas, berikan napas bantuan dengan menggunakan balon dan sungkup (bag and mask) dengan tetap mempertahankan jalan napas bebas.
bag and mask sumber : pelayanan kesehatan anak di RS |
sumber: buku pelayanan kesehatan anak di RS oleh WHO
Post a Comment for "Cara Pemberian Oksigen Pada Anak"
Klik tulisan subscribe berwarna merah ini: SUBSCRIBE
terlebih dahulu sebelum membuat komentar.